Indikator Nilai Dasar ANEKA

Nilai-nilai dasar profesi PNS biasa disingkat dengan ANEKA.

Akuntabilitas
  1. Kepemimpinan.
  2. Transparansi.
  3. Integritas.
  4. Tanggung jawab.
  5. Keadilan.
  6. Kepercayaan.
  7. Keseimbangan.
  8. Kejelasan.
  9. Konsistensi.


Nasionalisme
  1. Wawasan Kebangsaan.
  2. Nilai pancasila (ketuhanan, kemanusiaan, persatuan, permuswaratan, dan keadilan)
Etika Publik

  1. Memegang teguh nilai-nilai dan ideologi pancasila.
  2. Setia dan mempertahankan UUD 1945.
  3. Menjalankan tugas secara profesional dan tidak berpihak.
  4. Membuat keputusan berdasarkan prinsip keadilan.
  5. Menciptakan lingkungna kerja yang non diskriminatif.
  6. Memelihara dan menjunjung tinggi standar etika luhur.
  7. Mempertanggungjawabkan kinerjanya kepada publik.
  8. Memilikikemampuan dalammelaksanakan kebijakan dan program pemerintah.
  9. Memberikan layanan kepada publik secara jujur, tanggap, tepat, akurat, berdaya guna, berhasil guna, dan santun.
  10. Mengutamakan kepemimpinan berkualitas tinggi.
  11. Menghargai komunikasi, konsultasi dan kerjasama.
  12. Mengutamakan pencapaian hasil dan mendorong kinerja pegawai.
  13. Mendorong kesetaraan dalam pekerjaan.
  14. Meningkatakan efektifitas sistem pemerintahan yang demokratis sebagai perangkat sistem karir.
Komitmen Mutu
  1. Efektifitas.
  2. Efisensi.
  3. Inovasi.
  4. Berorientasi pada mutu.
  5. Berfikir kreatif.
  6. Komitmen 
Anti Korupsi
  1. Jujur.
  2. Peduli.
  3. Mandiri.
  4. Disiplin.
  5. Tanggung jawab.
  6. Kerja keras.
  7. Berani.
  8. Adil.

Share this:

3 comments :

  1. ingin tau juga indikator-indikator dari nilai-nilai dasar ANEKA per point

    ReplyDelete
  2. contoh-contoh keterkaitan antara nilai dasar ANEKA dgn kegiatan sehari2 sbg ASN khususnya Guru. seperti dalam form 1 dan 2 itu seperti apa ya? terima kasih

    ReplyDelete
    Replies
    1. Bapak Juju
      contoh keterkaitan nilai dasar aneka dengan kegiatan sehari-hari bagi ASN profesi pengajar dapat dilihat di http://irhasmelayu.blogspot.co.id/2016/06/contoh-rancangan-aktualisasi-nilai.html

      Delete

 
  • Contact Us | Site Map | TOS | Privacy Policy | Disclaimer
  • Copyright © Bismi Rabb. Template by OddThemes